Jumat, 12 Maret 2010

Kehidupan setelah mati

== kehidupan manusia dan jin ==
Dalam fase kehidupan, manusia dan jin telah dan akan melewati beberapa alam kehidupan, kemudian didalam alam terakhir-lah yang dianggap sebagai kehidupan alam yang abadi (kekal). Menurut [[syariat Islam]], alam tersebut diantaranya adalah:
* '''[[Arwah|Alam Ruh]]''', alam dimana sebelum jasad manusia dan jin diciptakan.
* '''[[Rahim (anatomi)|Alam Rahim]]''', alam kandungan ibu tempat menyempurnakan jasad manusia dan penentuan [[kadar]] nasib kita didunia seperti hidup, rezeki, kapan dan dimana kita meninggal.
* '''[[Dunia|Alam Dunia]]''', alam tempat ujian bagi manusia, siapakah diantara mereka yang paling baik amalannya.
* '''[[Barzakh|Alam Kubur]]''', alam tempat menyimpan amal manusia, di alam ini Allah menyediakan dua keadaan, nikmat atau azab kubur.
* '''[[Akhirat|Alam Akhirat]]''', alam tempat pembalasan amal-amal seluruh makhluk-Nya, di alam ini Allah menentukan keputusan dua tempat untuk manusia, apakah ia akan menghuni surga atau menghuni neraka.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar